Membuat Flowcahat dalam algoritma

06.54 Edi Waryono 0 Comments




Oke selamat datang kembali di postingan blog ini,
kali ini kita akan membahas tentang flowchat !

Flowchart atau diagram alir merupakan sebuah diagram dengan simbol-simbol grafis yang menyatakan aliran algoritma atau proses yang menampilkan langkah-langkah yang disimbolkan dalam bentuk kotak, beserta urutannya dengan menghubungkan masing masing langkah tersebut menggunakan tanda panah. Diagram ini bisa memberi solusi selangkah demi selangkah untuk penyelesaian masalah yang ada di dalam proses atau algoritma tersebut.




Jenis jenis Flowchart

Ada beberapa jenis flowchart diantaranya:

  • Bagan alir sistem (systems flowchart).
  • Bagan alir dokumen (document flowchart).
  • Bagan alir skematik (schematic flowchart).
  • Bagan alir program (program flowchart).
  • Bagan alir proses (process flowchart).
  • System Flowchart
jadi pada intinya sih, Flowchat itu adalah sebuah alur yang kita gambarkan dalam bentuk simbol - simbol untuk menyelesaikan sebuah masalah. Maka dalam Flowchat kita mengenal beberapa simbol-simbol dalam membuat flowchat !

Simbol - Simbol Flowchat :














setelah kita mengetahui beberapa simbol dalam flowchat maka baru kita dapat menyusun diagram alir tersebut.

Untuk Contoh Flowchat di bawah ini

Nah di samping kiri saya terdapat contoh flowchart, dari mulai start hingga End. Oke sekian dulu untuk pengenalan flowchat, semoga bermanfaat, dan sampai ketemu di postingan berikutnya !

0 komentar:

Popular Posts